Bagaimana cara fotocopy diperkecil? Mungkin sebagian besar orang masih belum mengetahui bahwa kemajuan teknologi fotocopy saat ini dapat digunakan untuk berbagai hal, salah satunya mengubah ukuran dokumen yang akan dicetak. Mesin fotocopy dapat digunakan untuk memperkecil dokumen dari ukuran aslinya sebelum disalin.
Sehingga, Anda dapat memuat dokumen dari dua halaman yang berbeda menjadi satu halaman saja. Termasuk pula pada fotocopy beberapa gambar dengan ukuran besar. Untuk mengetahui cara fotocopy diperkecil, berikut informasi lengkapnya.
Saat ini seluruh mesin fotocopy telah dilengkapi dengan fitur yang membolehkan perubahan ukuran dokumen, seperti memperbesar dan memperkecil. Adapun cara fotocopy diperkecil yang dapat Anda lakukan adalah:
Cara fotocopy diperkecil yang pertama adalah dengan memanfaatkan fitur scan pada mesin fotocopy. Untuk menggunakan fitur ini, mesin fotocopy yang juga berfungsi sebagai printer, harus terhubung dengan laptop atau komputer. Sehingga, hasil scan sebelumnya dapat diubah melalui perangkat komputer atau laptop.
Apabila mesin telah terhubung dengan perangkat, Anda dapat melakukan cara berikut ini:
Langkah tersebut dapat digunakan untuk mengatur besar kecilnya dokumen yang akan disalin maupun dicetak. Setelah melakukan tahapan di atas, Anda dapat mulai mencetak dokumen sesuai dengan jumlah yang dibutuhkan.
Selain memanfaatkan fitur scan pada mesin yang terhubung dengan perangkat, Anda juga dapat menggunakan fitur ratio yang terdapat pada mesin fotocopy. Fitur ratio dapat digunakan pada sebagian besar mesin bahkan hampir semua mesin fotocopy. Cara yang dilakukan pun cukup mudah, berikut merupakan cara fotocopy diperkecil dengan fitur tersebut:
Baca Juga: Pelajari Cara Setting Mesin Fotocopy Ke Komputer Dengan Benar
Sebelum menyelesaikan proses fotocopy, lakukan reset pada mesin fotocopy terlebih dahulu, agar ketika dilakukan proses penyalinan maupun percetakan kembali, dokumen yang disalin dapat dihasilkan dalam ukuran normal. Tidak perlu khawatir, saat dibutuhkan, Anda dapat mengatur ulang nanti ketika akan melakukan fotocopy dengan ukuran yang diperkecil.
Jadi itulah cara fotocopy diperkecil yang mudah dan dapat Anda coba. Setelah ini, Anda tidak lagi kesulitan ketika harus mencetak beberapa halaman atau gambar yang cukup besar dalam satu halaman, sebab seluruh informasi cara memperkecil ukuran dokumen telah tersedia pada artikel ini.
Bagi Anda yang membutuhkan mesin fotocopy dengan hasil cetak yang jernih dan berkualitas, Canon 1643i DADF dapat menjadi pilihan yang tepat untuk kebutuhan usaha percetakan hingga kantor. Dapatkan mesin fotocopy Canon pada distributor resmi agar lebih tepercaya dan menghindari terjadinya penipuan.
Citra Kencana Abadi merupakan distributor resmi Canon yang menyediakan segala seri mesin fotocopy Canon dan berbagai kebutuhan alat fotocopy lainnya dengan harga yang terjangkau. Hubungi kami sekarang juga untuk informasi lengkap seputar kelengkapan peralatan fotocopy.
Mengenal Istilah yang Benar: Fotokopi Penulisan yang Tepat Menurut KBBI Dalam Bahasa Indonesia, penulisan yang…
Cara Aman Scan Ijazah: Tips Praktis dan Hasil BerkualitasIjazah adalah dokumen penting yang harus dijaga…
Apakah Anda sedang mengalami masalah pada printer Epson L3210 dengan lampu tinta dan kertas yang…
Mengatur kertas F4 di mesin fotokopi adalah langkah penting untuk memastikan hasil cetakan yang rapi…
Apa Itu Softcover dan Hardcover?Ketika mencetak buku, salah satu keputusan penting adalah memilih antara softcover…
Hasil scan yang terpotong biasanya terjadi karena ukuran kertas yang di scan lebih besar dari…